Pemberian Arenga Pinnata sebagai Intervensi Menurunkan Kadar Kolestrol pada Lansia dengan Hiperlipidemia

Heri Setiawan, Nurhilaludin Nurhilaludin, Muhammad Nawazir

Abstract


Buah arenga pinnata mempunyai zat Galaktomanan memiliki peran dalam menurunkan kolesterol darah dengan meningkatkan eksresi asam empedu dan kolesterol bersama feses sehingga terjadi ambilan asam empedu oleh usus ke hepar dan terjadi peningkatan sintesis asam kolat yang merupakan komponen utama empedu yang berasal dari kolesterol dalam liver. Selain itu, peran galaktomanan menurunkan kolesterol melalui meningkatkan viskositas gastrointestinal sehingga menurunkan absorbs beberapa zat seperti kolesterol, trigliserida, dan LDL serum dengan cara menghambat HMG Co-A reduktase menjadi mevalonat akibatnya penghambatan sintesis kolesterol akan menyebabkan penurunan konsentrasi kadar kolesterol dan meningkatkan reseptor LDL pada sel hepar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui adanya pengaruh pemberian buah arenga pinnata terhadap penyakit hiperlipidemia. Metode ini bersifat Quasy Eksperimen dengan pendekatan one group pretest posttest. Sampel 32 responden. Pengambilan sampel dilakukan secara purposive sampling. Penelitian ini dilakukan pada bulan Februari sampai dengan bulan Juli 2022. Hasil: menggunakan uji Paired-Sample T Test diperoleh nilai p-value = 0,000 < α = 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh pemberian buah arenga pinnata terhadap penyakit hiperlipidemia. Dari hasil penelitian ini diharapkan dapat membantu serta meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang penggunaan buah arenga pinnata untuk terapi komplementer hiperlipidemia, sehingga dapat mengurangi masalah kesehatan lainnya akibat dari hiperlipidemia.


Keywords


Arenga Pinnata; Hiperlipidemia; Lanjut Usia

Full Text:

PDF

References


Al-Rahmad, A.H., Annaria, A. and Fadjri, T.K., 2016. Faktor resiko peningkatan kolesterol pada usia diatas 30 tahun di kota banda aceh. Jurnal Nutrisia, 18(2), pp.109-114.

Aman, A.M., P. Soewondo, S.A. Soelistijo, P.M Arsana, Wismandari, H. Zufry, R. Rosandi. 2019. Pedoman Pengelolaan Dislipidemia Di Indonesia 2019. Jakarta : PB Perkeni.

Anakonda, S., Widiany, F.L. and Inayah, I., 2019. Hubungan aktivitas olahraga dengan kadar kolesterol pasien penyakit jantung koroner. Ilmu Gizi Indonesia, 2(2), pp.125-132.

Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Djojodibroto, R.D., 2017. Seluk-Beluk Pemeriksaan Kesehatan. Jakarta : Yayasan Obor Indonesia.

Global Health Observatory Data. 2019. Raised Cholesterol: Situation and Trends. World Health Organization.

Harahap, S., Nasution, M.N.H. and Nasution, D.P.Y., 2018. Kandungan nilai gizi kolang kaling dari aren (arenga pinnata) sebagai sumber pangan baru di tapanuli bagian selatan. Jurnal LPPM, 9(1B).

Harvey R.A, Champe P.C. 2009. Farmakologi (Edisi 4). Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC, 297-303.

Ilham, R. and Biahimo, N.U.I., 2021. Efektifitas jus belimbing wuluh terhadap penurunan kadar kolesterol pada lansia di puskesmas dungaliyo kecamatan dungaliyo kabupaten gorontalo. Zaitun (Jurnal Ilmu Kesehatan), 6(2).

Jia-Tong Wu, Adnan Mohammed Algradi, Yan Liu, Jin-Hai Huo, Xiao-Mao Li, Bing-You Yang & Wei-Ming Wang. 2022. Dua terpenoid baru dengan aktivitas anti-inflamasi dari buah arenga pinnata (wurmb) merr. Riset Produk Alami, Doi: 10.1080/14786419.2021.2023869.

Jismil, B., 2021. Analisis performansi mesin pengupas buah aren untuk pembuatan kolang-kaling menggunakan motor listrik sebagai penggerak di desa batu layar. (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Mataram).

Jufri, S.C., 2022. Pengaruh pemberian gula merah aren (arenga pinnata) terhadap daya tahan atlet sepak bola di sekolah keberbakatan olahraga Makassar. Thesis pada Program Studi S2 Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin.

Kartika P, A. and Suhartono, T., 2013. Pola dislipidemia dan hubungannya dengan jenis kelamin pada penderita diabetes melitus tipe 2 di rsup dr. Kariadi semarang (Doctoral dissertation, Diponegoro University).

Katzung, B.G. 2004. Farmakologi dasar dan klinis. Edisi 8. Jakarta : Penerbit Salemba Medika, 2: 466-470.

Kementrian Kesehatan RI. Cek kseshatan secara rutin. Jakarta. Promkes Depkes. https://promkes.kemkes.go.id/download/jme/files54662.%20Cek%20Kesehatan%20Secara%20Rutin_285x285mm.pdf.

Kementrian Kesehatan RI. 2019. Laporan nasional riskesdas 2018. Jakarta. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan.

Kementrian Kesehatan RI. 2017. Data komposisi pangan indonesia. Jakarta. https://www.panganku.org/id-ID/beranda.

Kufari, A., 2020. Pengaruh konsumsi kelapa muda (cocos nucifera l) terhadap kadar kolesterol darah orang sehat (Doctoral dissertation). http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/99349.

Kuncoro, B. and Yanti, Y., 2019. Evaluasi interaksi obat jantung koroner pada pasien rawat inap di rumah sakit umum kabupaten tangerang 2017. Jurnal Farmagazine, 6(1), pp. 38-46. Doi: http://dx.doi.org/10.47653/farm.v6i1.128.

Laila, S. and Candra, A., 2020. Hubungan faktor risiko hiperlipidemia dan merokok terhadap penyakit jantung koroner di rumah sakit meuraxa. Kandidat: Jurnal Riset dan Inovasi Pendidikan, 2(1), pp.74-81.

Lempang, M., 2012. Pohon aren dan manfaat produksinya. Buletin Eboni, 9(1), pp. 37-54. Doi: https://doi.org/10.20886/buleboni.4993.

Murray K.R., Granner D.R., & Rodwel V.W. 2006. Biokimia herper (Edisi 27). Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC, 217-241.

NCEP. 2001. Detection, evaluation, treatment of hight blood cholesterol in adult (Adult Treatment panel III). National cholesterol education program national heart, lung, and blood institute national institutes of health.

Notoatmodjo, Sukidjo. 2018. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : PT. Rineka Cipta.

Pradana, A.A., 2021. Pengantar terapi komplementer dan keperawatan holistik.

Pratama, S., Prasetyo, A. and Subagio, A., 2013. Pengaruh ekstrak galaktomannan dari daging kelapa (cocos nucifera l) terhadap ldl serum tikus wistar jantan hiperkolesterolemia. http://repository.unej.ac.id/handle/123456789/59370.

Price, Sylvia A., & Lorraine M. Wilson. 2006. Patofisiologi: konsep klinis proses-proses penyakit (Edisi 6). Jakarta : Penerbit Buku Kedokteran EGC, 585-588.

Purwanto, N. B. 2016. Obat Herbal Andalan Keluarga. Indonesia : Flash Books.

Purwati, P. and Nugrahini, T., 2018. Pemanfaatan buah kolang kaling dari hasil perkebunan sebagai pangan fungsional. Jurnal Abdimas Mahakam, 2(1), pp.24-33.

Putra, A.M., 2016. Pengaruh penambahan gelling agent (agar-agar, tepung jelly dan pektin) terhadap karakteristik soft candy jelly kolang kaling (arenga pinnata) (Doctoral dissertation, Fakultas Teknik Unpas).

Ratima. 2014. Khasiat tersembunyi kolang-kaling. Jawa Barat. Tabloid Sinar Tani. http://tabloidsinartani.com.

Saleh. 2016. Pemanfaatan Tanaman Aren (Arenga Pinnata Merr) Sekitar Hutan Di Desa Buntupema Kecamatan Curio Kabupaten Enrekang. Skripsi pada Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Makassar.

Sanggih, P.R.A., Wahyudo, R. and Ginarana, A., 2019. efek buah nanas (ananas comosus l. merr) terhadap penurunan kadar kolesterol pada penyakit jantung koroner (PJK). Jurnal Kedokteran Universitas Lampung, 3(1), pp.205-209.

Saputri, D.A. and Novitasari, A., 2021. Hubungan usia dengan kadar kolesterol masyarakat di kota bandar lampung. BIOEDUKASI (Jurnal Pendidikan Biologi), 12(2), pp.238-243.

Septianggi, F.N. and Mulyati, T., 2013. Hubungan asupan lemak dan asupan kolesterol dengan kadar kolesterol total pada penderita jantung koroner rawat jalan di rsud tugurejo semarang. Jurnal Gizi, 2(2). Doi: https://doi.org/10.26714/jg.2.2.2013.%25p.

Situmorang, M., 2021. Asuhan kefarmasian sebagai strategi manajemen terapi pada pasien hiperlipidemia di apotek. Tesis pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara.

Snyder, M. & Lindquist, R. 2010. Complementary/alternative therapies in nursing (Sixth edition). New York: Springer. 4-5.

Srichamroen, A., Field, C.J., Thomson, A.B. and Basu, T.K., 2008. The modifying effects of galactomannan from Canadian-grown fenugreek (Trigonella foenum-graecum L.) On the glycemic and lipidemic status in rats. Journal of Clinical Biochemistry and Nutrition, 43(3), pp.167-174.

Sugiarti, L. and Latifah, L., 2017. Hubungan obesitas, umur dan jenis kelamin terhadap kadar kolesterol darah. Jurnal Sains Natural, 1(1), pp.84-93.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta, 38-39.

Suhadi, R., Hendra, P., Virginia, D. M., Setiawan, C. H., & Linawati, Y. 2017. Seluk-Beluk Hiperlipidemia: Peningkatan Partisipasi dan Kompetensi Farmasi dalam Pencegahan Penyakit Kardiovaskuler. Yogyakarta : Sanata Dharma University Press.

Sunarti. 2021. Antioksidan Dalam Penanganan Sindrom Metabolik. UGM Press.

Tarigan, J.B., 2014. Karakterisasi edible film yang bersifat antioksidan dan antimikroba dari galaktomanan biji aren (arenga pinnata) yang diinkorporasi dengan minyak atsiri daun kemangi (ocimum basilicum l.). Medan: Universitas Sumatera Utara.

Tjay. 2007. Obat-Obat Penting: Khasiat, Penggunaan, dan Efek-Efek Sampingnya. Jakarta : PT Elex Media Komputindo.

Ujani, S., 2016. Hubungan antara usia dan jenis kelamin dengan kadar kolesterol penderita obesitas rsud abdul moeloek provinsi lampung. Jurnal Kesehatan, 6(1).

Wijaya, Y.A., dkk. 2022. Konsep terapi komplementer keperawatan.

World Health Organization (WHO). 2018. Noncommunicable diseases. https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/noncommunicable-diseases

Wulandari, W.S., 2020. Pengaruh pemberian kolang kaling terhadap penurunan skala nyeri sendi pada lansia di desa kincang wetan kecamatan jiwan kabupaten madiun. Doctoral dissertation, STIKes Bhakti Husada Mulia Madiun. Doi: http://repository.stikes-bhm.ac.id/id/eprint/825.

Yanti, E., & Arman, E. 2018. Pengaruh pemberian kolang kaling (arengea pinnata) terhadap penurunan skala nyeri rematik pada lansia di wilayah kerja puskesmas kumun. Jurnal Kesehatan Saintika Meditory, 1(1), 45-52. Doi: http://dx.doi.org/10.30633/jsm.v1i1.246.

Yolanda, Y., & Febriyanti, F. 2021. Pengaruh pemberian kolang kaling terhadap penurunan skala nyeri rematik pada lansia. Menara Medika, 3(2). https://doi.org/10.31869/mm.v3i2.2426


Refbacks

  • There are currently no refbacks.