GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PEMBERIAN IMUNISASI DASAR LENGKAP PADA BAYI DI PUSKESMAS KAMPUNG SAWAH KOTA TANGERANG SELATAN

Ida LIstiana

Abstract


ABSTRAK

 

Tujuan : Penelitian ini bertujuan mengetahui gambaran pengetahuan ibu tentang pemberian imunisasi dasar lengkap pada bayi di Puskesmas Kampung Sawah Tangerang Selatan Tahun 2016. Metode : Penelitian ini menggunakan metode deskriptif berdasarkan umur ibu, tingkat pendidikan, pekerjaan dan sumber informasi. Sampel penelitian diambil dengan teknik Non Probability Sampling secara Purposive Sampling. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer berupa kuesioner.  Hasil : Hasil distibusi frekuensi gambaran pengetahuan ibu tentang pemberian imunisasi dasar lengkap pada bayi dapat diketahui bahwa dari 40 responden hampir setengahnya mempunyai pengetahuan cukup tentang pemberian imunisasi dasar lengkap pada bayi yaitu sebanyak 19 responden (47,5%), dalam kategori umur ibu sebagian besar memiliki umur 20-35 tahun sebanyak 34 responden (85%), dalam kategori pendidikan ibu dengan pendidikan lebih dari setengahnya memiliki tingkat pendidikan tinggi (≤SMA) sebanyak 26 responden (65%), dalam kategori pekerjaan pada ibu lebih dari setengahnya adalah tidak bekerja sebanyak 24 responden (60%), dalam kategori sumber informasi lebih dari setengahnya mendapatkan sumber informasi dari nakes sebanyak 24 responden (60%). Diskusi : Dari hasil penelitian yang dilakukan bahwa pengetahuan ibu yang mengimunisasi bayinya yang berkunjung di PKM Kp.Sawah mayoritas memiliki pengetahuan cukup. Kesimpulan : Dengan adanya penelitian ini maka perlu adanya sosialisasi mengenai Imunisasi Dasar Lengkap dengan Tujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan Setatus kelengkapan imunisasi dasar pada bayi.

Kata Kunci          : Imunisasi Dasar, Pengetahuan

 

 

ABSTRACT

Objective: This study aimed to picture mother's knowledge regarding the provision of complete basic immunization in infants at Puskesmas Kampung Sawah South Tangerang Year 2016. Methods: This study used a descriptive method based on maternal age, education level, employment and resources. Samples were taken by the Non-Probability Sampling technique is purposive sampling. The data used in this research is the primary data in the form of a questionnaire. Results: The frequency distibusi picture mother's knowledge regarding the provision of complete basic immunization in infants can be seen that nearly half of the 40 respondents have enough knowledge about the complete basic immunization in infants as many as 19 respondents (47.5%), in the category of most of the mother's age have a lifespan of 20-35 years as many as 34 respondents (85%), in the category of mother's education with education more than half had a higher education level (≤SMA) of 26 respondents (65%), in the category of work in the mother more than half are not working as many as 24 respondents (60%), in the category of resources more than half of health workers get resources from as many as 24 respondents (60%). Discussion: From the results of research conducted that knowledge of mothers to immunize their babies who visit the PKM Kp.Sawah majority have sufficient knowledge. Conclusion: With this study, it is necessary to complete the socialization of Primary Immunization with the goal of raising the knowledge and setatus completeness of basic immunization in infants.

 

Keywords: Immunization Basics, Knowledge

 



Keywords


Imunisasi Dasar; Pengetahuan

References


DAFTAR PUSTAKA

_______. .2010. Metode Penelitian Kesehatan . Jakarta: Rineka Cipta.

Arikunto S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT.Rhineka Cipta

Anik Maryuni. 2010. Ilmu Kesehatan Anak Dalam Kebidanan “ Jakarta :Trans Info Medika.

Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 2009. Cara Pemberian Imunisasi. Jakarta : Depkes.

Gandowardjo,Yustius Robby Budiman, dkk. 2016. Tingkat pengetahuan,sikap,dan perilaku ibu mengenai imunisasi dasar pada bayi di wilayah kerja puskesmas bebandem tahun 2014. FKUNUD.ojs.unud.ac.id/index.php/eum/article/download/13058/8739 (Diakses Tanggal 18 Mei 2016 Pukul 19.35 Wib)

Hidayat, A dan Aziz almul. 2011. Ilmu Kesehatan Anak Untuk Pendidikan Kebidanan. Jakarta: Salemba Medika.

Kementrian Kesehatan RI. 2015. Rencana Strategis Kementrian Kesehatan Tahun 2015-2019. http://www.depkes.go.id/resources/download/info-publik/Rensta-2015.pdf. (Diakses Tanggal 23 Mei pukul 20.00 Wib)

Mubarak, Wahit Iqbal. 2007. Ilmu Keperawatan Komunitas Konsep dan Aplikasi. Jakarta : Salemba Medika

Muslihatun, Wafi Nur. 2010. Asuhan Nenoatus,Bayi dan Balita Yogyakarta: Fitramaya.

Nanny Lia Dewi,Vivian. 2010. Asuhan Nenonatus Bayi dan Anak Balita .Jakarta: Salemba Medika.

Notoadmodjo, S. 2010. Ilmu Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta, 2010.

Nur Anisa Noviana. Jejang Pendidikan Formal Di Indonesia Menurut Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Tahun 2014..http://ilmu pendidik.net/pendidik/peraturan/jenjang-pendidikan-formal-di-indonesia-uu susdiknas-2003. (Diakses tanggal 23 Mei pukul 22.39 Wib)

Punaji Setyosari. 2010. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta: Kencana.

Ranuh, dkk. 2011. Pedoman Imunisasi di Indonesia. Jakarta: Badan Penerbit IDAI.

Riyanto, A. 2011. Aplikasi Metodologi Penelitian Kesehatan. Yogyakarta: Nuha Medika

Saragih, Rosita. 2016. Tingkat Pengetahuan Ibu Tentang Pemberian Imunisasi Dasar Pada Bayi Di Puskesmas Polonia Tahun 2011. Universitas Darma Agung,Medan.http://www.uda.ac.id/jurnal/files/Rosita%20Saragih3. (Diakses Tanggal 10 Mei 2016 Pukul 19.37 Wib)

Swarjana, I Ketuk. 2013. Metode Penelitian Kesehatan . Yogyakarta: Andi.

Sugiono, dkk. 2010. Stastika Untuk Penelitian” Bandung: Alpabeta.




DOI: http://dx.doi.org/10.52031/edj.v3i1.19

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Ida Listiana

License URL: http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang
Pajajaran Street Number 1 Pamulang,
South Tangerang City, Banten Province, Indonesia, 15417
Telephone: 021-74716128 / Handphone : 089529263441


Lisensi Creative Commons

Edu Dharma Journal: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat by the Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang is distributed under the Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0).
Based on the work at http://openjournal.wdh.ac.id/.