EFEKTIVITAS PROMOSI KESEHATAN DENGAN MEDIA VIDEO ANIMASI TENTANG PENTINGNYA TUMMY TIME EXERCISE TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN IBU DI UPTD PUSKESMAS PONDOK AREN
Abstract
ABSTRACT
Background: A study in 2018 showed that more than 90% of mothers swaddle their children, 85% hold their children ≥ 6 hours per day, 87% spend the rest of the time in the supine position, 98% make their children on their stomachs when bathing and changing nappies, and 99% of mothers do not know or have never given tummy time exercise. One way to improve the motor skills of lifting the baby's head is tummy time exercise. Tummy time exercise is important to improve infant development such as motor development (the ability to move while on the tummy or supine, including rolling and crawling), reduction of BMI and prevention of brachycephaly. Objective: To determine the effectiveness of health promotion with animated video media on the importance of tummy time exercise on the level of knowledge of mothers who have babies aged 0-6 months at UPTD Puskesmas Pondok Aren. Methods: This study used a pre-experiment with a sample of 30 mothers who had babies aged 0-6 months through total sampling. Using pre-test and post-test questionnaires. Results: Knowledge before health promotion with animated video media from 30 respondents the data obtained showed, (60%) had a sufficient level of knowledge, (6.7%) a poor level of knowledge, (30%) a good level of knowledge. After health promotion with animated video media was obtained (66.7%) in the sufficient category, and (33.3%) in the good category, and almost no respondents had a level of knowledge in the poor category. Conclusion: Based on the results of the Wilcoxon test, the value of asymp sig. (2-tailed) 0.000 or smaller than <0.05, it can be seen that "Ha" is accepted, meaning that there is a difference between the level of maternal knowledge about Tummy Time Exercise in the pre test and post test.
ABSTRAK
Latar belakang: Penelitian pada tahun 2018 menunjukkan bahwa lebih dari 90% ibu membedong anaknya, 85% menggendong anaknya ≥ 6 jam perhari, 87% menghabiskan sisa waktu dalam posisi telentang, 98% membuat anak tengkurap saat mandi dan mengganti popok, dan 99% ibu tidak tahu atau tidak pernah memberikan tummy time exercise. Salah satu cara untuk meningkatkan kemampuan motorik mengangkat kepala bayi adalah tummy time exercise. Tummy time exercise penting dilakukan untuk meningkatkan perkembangan pada bayi seperti pengembangan motorik (kemampuan untuk bergerak saat tengkurap atau terlentang, termasuk berguling dan merangkak), penurunan BMI dan pencegahan brachycephaly. Tujuan: Untuk mengetahui efektivitas promosi kesehatan dengan media video animasi tentang pentingnya tummy time exercise terhadap tingkat pengetahuan ibu yang memiliki bayi usia 0-6 bulan di UPTD Puskesmas Pondok Aren. Metode: Penelitian ini menggunakan pra-eksperimen dengan sampel sebanyak 30 ibu yang meiliki bayi usia 0-6 bulan melalui total sampling. Menggunakan kuesioner pre-test dan post-test. Hasil: Pengetahuan sebelum dilakukan promosi kesehatan dengan media video animasi dari 30 responden data yang diperoleh menunjukkan, (60%) memiliki tingkat pengetahuan yang cukup, (6,7%) tingkat pengetahuan kategori kurang, (30%) tingkat pengetahuan yang baik. Sesudah dilakukan promosi kesehatan dengan media video animasi diperoleh (66,7%) pada kategori cukup, dan (33,3%) pada kategori baik, serta hampir tidak ada responden yang memiliki tingkat pengetahuan pada kategori kurang. Kesimpulan: Berdasarkan hasil uji wilcoxon didapatkan nilai asymp sig. (2-tailed) 0,000 atau lebih kecil dari < 0,05, maka dapat diketahui bahwa “Ha” diterima, artinya terdapat perbedaan antara tingkat pengetahuan ibu tentang Tummy Time Exercise pada pre test dan post test.
Full Text:
PDFReferences
American Academy of Pediatrics, 2023. Essential Tummy Time Moves To Develop Your Baby’s Core. Dari : ETTM_English_2022.pdf (pathways.org) [Online] [25 februari 2024].
Anggraeni D, Na’imah, 2022. Strategi Stimulasi Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia Dini Melalui Maze Karpet Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, Volume 6. [25 Februari 2024].
Arikunto S, 2016. Manajemen Penelitian Edisi Revisi. Jakarta: Rineka Cipta.
Astuti T, 2023. Pola Asah-Asih-Asuh, Tiga Kebutuhan Dasar Anak yang Wajib Dipenuhi Orangtua. BKKBN. Dari : BKKBN. [25 Februari 2024].
Eunice Kennedy Shriver National Institute of Child Health and Human Development, 2017. Tummy Time for a Healthy Baby. Dari: Benefits of Tummy Time Safe to Sleep (nih.gov). [Online] [25 Februari 2024].
Gavin M, 2019. Posisi menghadap ke bawah. Dari: Posisi Perut (untuk Orang Tua)
Nemours KidsHealth. [Online] [25 Februari 2024].
Harefa R, dkk, 2024. Pengaruh Tummy Time Exercise Terhadap Perkembangan Motorik Kasar Dan Durasi Lama Mengangkat Kepala Pada Bayi Usia 0-6 Bulan Di Klinik Pratama Ika Medan. Dari: Manuju Malhayai Journal Ners. [28 April 2024]
Hasmira, Anwar, dan Muh Yusuf, 2017. Penggunaan Media Pembelajaran Video Animasi Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pkn Pada Siswa Kelas Iv Di Sd Negeri 1 Ngapa. Dari: Jurnal Wahana Kajian Pendidikan Ips 1, No. 2 (2017): 128–37.[Online] Dari : Https://Journal.Stkkipsubang.Ac.Id/Index.Php/Didakti/Article/View/738. [27 Februari 2024].
Iswandari N, dkk, 2023. Hubungan Usia Dan Tingkat Pendidikan Dengan Pengetahuan Ibu Tentang Seksualitas Dalam Kehamilan Di Wilayah Kerja Puskesmas Talang Rimbo Lama Kabupaten Rejang Lebong Tahun 2023. Dari: Jurnal Multi Displin Dehasen (MUDE). [28 April 2024]
Khadijah, Huda, N & Turtati, A. 2022. Bentuk Bentuk Stimulasi Dalam Perkembangan Motorik Anak Usia Dini di RA Hidayatul Ilmi Desa Kolam. Dari: Jurnal Pendidikan dan Konseling, Vol. 4 No. 1, P-ISSN: 2685-9351. Dari : Bentuk-bentuk Stimulasi pada Anak dalam Perkembangan Motorik Anak Usia Dini di RA - Neliti. [08 Februari 2024].
Laily Rahmawati. 2018. Pengaruh Penggunaan Media Video Animasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V Sdn Se-Gugus Sukodono Sudoarjo, Jpgsd 6, No. 4 (2018): 429–439. Dari: Unm Online Journal System [27 Februari]
Loaloka M, 2019. Perkembangan Motorik Pada Anak Stunting. [Online] Indonesia: Media Sains Indonesia , hlm. 16. [25 Februari 2024].
Lyndell Hewwit, etc. (2020). Tummy Time and Infant Health Outcomes: A Systematic Review. [Online] Dari: American Academy of Pediatrics. [25 Februari 2024].
Mia, Rindianti, 2023. Gambaran Tingkat Pengetahuan Ibu Bayi dibawah Dua Tahun (BADUTA) Tentang Pijat Bayi di Desa Kuntili Kecamatan Sumpiuh Kabupaten Banyumas Tahun 2023. Dari: repository universitas alirsyad. [SKRIPSI]. [01 Juni 2024].
Monicha N, 2020. Peningkatan Kemampuan Motorik Kasar Melalui Permainan Sirkuit” Jurnal Cikal Cendekia, Vol 01, No. 01, hlm. 3. [25 Februari 2024].
Mrl Adventus, Dkk, 2019. Buku Ajar Promosi Kesehatan. Jakarta : Universitas Kristen Indonesia. Dari : Repository.Uki.Ac.Id/2759/1/Bukumodulpromosikesehatan.Pdf. [27 Februari 2024].
Notoatmodjo, Soekidjo, 2014. Promosi Kesehatan Teori Dan Aplikasinya. Jakarta: Rineka. Dari : Download PDF - Notoatmodjo, S, 2014 [d0nxzpd6xylz] (doku.pub) [25 Februari 2024].
Nourlia R, 2018. Pengaruh Pemberian Tummy Time Exercise Terhadap Peningkatan Kemampuan Motorik Mengangkat Kepala Pada Anak Usia 0-16 Minggu. Dari: Semantic Scholar [25 Februari 2024].
Pratiwi E, 2020. Efektivitas Promosi Kesehatan Dengan Media Video Animasi Tentang Pencegahan Kekerasan Seksual Pada Anak Di SD Negeri 5 Kota Bengkulu. Dari: Repositroy Poltekkes Bengkulu. [Skripsi]. [28 Juni 2024].
Puspita, A,W. 2014. Pengembangan Program Stimulasi Gerak Untuk Mengoptimalkan Perkembangan Motorik Kasar Bayi Usia 0- <12 Bulan. Dari: Jurnal Ilmiah Visi p2tk paud ni, vol. 9, no.1. [08 Februari 2024].
Rahmawati T, Dkk, 2022. Media Video Animasi Berbasis Pembelajaran Multiliterasi Untuk Melatih Kemampuan Literasi. Jurnal Educatio, Vol. 8, No. 4. Dari: Pengembangan Video Animasi. [27 Februari 2024].
Ramadhania, N, Sriwenda, D. 2022. Pengaruh Tummy Time Exercise Terhadap Kemampuan Motorik Pada Bayi: Evidence Based Case Report (EBCR). Jurnal Kesehatan Siliwangi, Vol. 3, No. 1. Dari : https://doi.org/10.34011/jks.3i1.1198. [08 Februari 2024].
Ramli R, 2020. Hubungan Pengetahuan dan Status Pekerjaan Ibu dengan Pemberian ASI Eksklusif di Kelurahan Sidotopo. Dari: Jurnal PROMKES. [28 April 2024].
Sari Sofia, Alusia. 2013. Pengaruh Tummy Time Exercise terhadap Kemampuan Lama Mengangkat Kepala pada Posisi Tengkurap Bayi Usia 3-4 Bulan. [Skripsi] Dari: Perpustakaan UMS. [08 Februari 2024].
Setiyaningrum, E. 2017. Buku Ajar Tumbuh Kembang Anak Usia 0-12 Tahun. [Online]. Sidoarjo: Indomedia Pustaka. [08 Januari 2024].
Seviana, T. dkk. 2023. Profil Kesehatan Indonesia 2022. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI. [08 Januari 2024].
Sihura, G.S.S, Afrina, R & Solehudin. 2023. Peningkatan Pengetahuan Ibu Post Partum terkait Tummy Time di RSUD Cengkareng tahun 2023. Jurnal Pengabdian Masyarakat Saga Komunitas, Vol. 02 No. 03. Dari : (PDF) Peningkatan Pengetahuan Ibu Post Partum terkait Tummy Time di RSUD Cengkareng tahun 2023 (researchgate.net). [08 Januari 2024].
Stefani N, 2023. Pengaruh Stimulasi Tummy Time Exercise Terhadap Kemampuan Mengangkat Kepala Pada Bayi Usia 0-3 Bulan di Wilayah Kerja Puskesmas Leyangan. Dari : Repository (poltekkes-smg.ac.id), [Skripsi] [25 Februari 2024].
Suci S, 2022. Pengembangan Media Pembelajaran Video Animasi Pada Mata Pelajaran Ips Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Di Mtsn 5 Malang. Dari: Etheses.Uin-
Malang.Ac.Id/40669/1/18130083.Pdf, [Skripsi] Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan (Fitk), Malang. [27 Februari 2024].
Sukamti E, 2018. Perkembangan Motorik, Yogyakarta: UNY Press, hlm. 67. [25 februari 2024].
Sukamti, R,E. 2018. Perkembangan Motorik. Dari: Buku referensi; perkembangan motorik; ISBN;978-602-556-47-9.pdf (uny.ac.id) [03 februari 2024].
Ullayya S, 2023. Pengaruh Pelatihan Stimulasi Bayi Menurut Buku KIA 2020 Terhadap Perkembangan Bayi. Repository UNISSULA. Dari : 30101900171_fullpdf.pdf (unissula.ac.id), [Skripsi] [25 Februari 2024].
Wahyuni T, 2019. Modul Pembelajaran Promosi Kesehatan Konsep Dalam Promosi Kesehatan. [Online]. Perpustakaan Poltekkes Malang. Dari : Modul_Promkes_Tavip1.Pdf (Poltekkes-Malang.Ac.Id). [27 Februari 2024].
Widodo, Agus dkk. 2018. Pengaruh Pemberian Tummy Time Exercise Terhadap Peningkatan Kemampuan Gross Motoric Head Control and Rolling pada Anak Usia 0-16 Minggu. Dari Perpustakaan UMS [28 Februari 2024].
Yani, E.W.R., Permatasari, E & Armiyanti, Y. 2023. Buku Ajar Biostatistika. [Online].
Jember: PT Penerbitan Universitas Jember. [28 Februari 2024]
Yusuf B, Pramesti D, Larasati D, dkk, 2022. Deteksi Dini Tumbuh Kembang dan Stimulasi Motorik pada Balita Berbasis Masyarakat dalam Kegiatan. Dari: Jurnal Kesehatan Masyarakat Fisioterapi Kesehatan Indonesia. [28 Februari 2024].
DOI: http://dx.doi.org/10.52031/map.v4i2.967
Refbacks
- There are currently no refbacks.