JASUMI (JAHE, SUSU, KEMANGI) DALAM MENGATASI KEPUTIHAN PADA USIA SUBUR
Abstract
ABSTRACT
Evidence-based approach in reproductive health is a crucial framework for informing and guiding healthcare practices, policy development, and the implementation of interventions related to various aspects of reproductive health. This concept is reinforced by the effort to utilize and integrate the best available scientific evidence collected from various research studies and clinical research to enhance the quality of reproductive healthcare services provided to individuals and communities. This activity was conducted offline, involving direct engagement in the field within the vicinity of Masjid Al-Ikhlas, Pamulang. The target audience for this community engagement activity included faculty members, students, and community members, especially adolescent girls and housewives residing in the vicinity of Masjid Al-Ikhlas, Pamulang. The outcome of this initiative resulted in an improvement in the knowledge of the community. A total of 45 individuals, including adolescents and housewives, participated in this event.
Keywords : Evidence-based, reproductive health, healtcare.
ABSTRAK
Pendekatan berbasis bukti dalam kesehatan reproduksi adalah kerangka kerja yang sangat penting dalam menginformasikan dan memandu praktik perawatan, pengembangan kebijakan, serta implementasi intervensi yang berkaitan dengan aspek-aspek kesehatan reproduksi. Konsep ini diperkuat oleh upaya untuk memanfaatkan dan mengintegrasikan bukti ilmiah terbaik yang telah dikumpulkan dari berbagai studi penelitian dan penelitian klinis dalam rangka meningkatkan kualitas layanan kesehatan reproduksi yang diberikan kepada individu dan masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan secara offline dengan terjun secara langsung ke lapangan wilayah Masjid Al-Ikhlas Pamulang. Sasaran dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah diantaranya dosen, mahasiswa, dan masyarakat terutama remaja wanita serta Ibu rumah tangga di sekitar wilayah Masjid Al-Ikhlas, Pamulang. Hasilnya pengetahuan masyarakat meningkat dan yang hadir pada kegiatan ini berjumlah dari 45 masyarakat yang terdiri dari remaja serta Ibu rumah tangga
Kata Kunci: Pendekatan berbasis bukti (Jasumi), kesehatan reproduksi, perawatan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Andareto, O. (2015). Apotik Herbal di Sekitar Anda: buku yang memuat jenis-jenis daun herbal, serta jenis penyakit apa saja yang dapat disembuhkannya . Lembar Langit Indonesia.
Aryani, F. (2020). Modul Praktikum Kespro Kb 20171.
Bingan, E. C. S. (2022). Asuhan Kebidanan Keluarga Berencana (KB) dan Kesehatan Reproduksi. UNISMA PRESS.
Kurniawati, N., & Qanita, TR (2010). Sehat & cantik alami berkat: Khasiat bumbu dapur . qanita.
Maqdalena, M. (2019). Asuhan Kebidanan Berkelanjutan Pada Ny. MLH G2P1A0AH1 Usia Kehamilan 37 minggu 3 Hari Janin Hidup TunggalKepala Intra Uterine Keadaan Jalan Lahir Normal Keadaan Ibu dan Janin Baikdi Puskesmas Ile Bura Periode 24 April sampai 12 Juni 2019 (Disertasi Doktor, Poltekkes Kemenkes Kupang).
Mediastuti, F., & Revika, E. (2019). Pengaruh Parenting Class Kesehatan Reproduksi Remaja terhadap Pengetahuan dan Sikap Orangtua dalam Pencegahan Kehamilan Remaja. Jurnal Kedokteran Brawijaya, 30(3), 223-227.
Meilani, N. (2017). Rencana Pembelajaran MK Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana Prodi DIII Kebidanan TA 2016/2017.
Nurunniyah, S. (2021). Modul Praktikum Kesehatan Reproduksi Wanita Pb024 2021/2022.
Prijatni, I., Prijatni, I., & Rahayu, S. (2016). Kesehatan reproduksi dan keluarga berencana.
Safitri, R., & Alfitri, R. (2022). Kesehatan Reproduksi Dan Keluarga Berencana (Masalah-Masalah Kesehatan Reproduksi).
Zaman, M. (2009). Etnobotani Tumbuhan Obat di Kabupaten Pamekasan Madura Provinsi Jawa Timur (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim).
Zuliyati, IC, Wijayanti, I., Ayunningrum, LD, & Banowati, C. (2021). Modul Praktikum Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersakit Dan Neonatus Pb016 2020/2021.
Refbacks
- There are currently no refbacks.