GAMBARAN SISTEM PENDISTRIBUSIAN OBAT DI APOTEK KAWIJAYA TAHUN 2018

Nurwulan Adi Ismaya, Christina Apnirosi Sitorus, Lela Kania Rahsa Puji, Tri Okta Ratnaningtyas, Nur Hasanah, fenita Purnamasari Indah

Abstract


ABSTRACT

One of important system in drug management system to maintain the quality, safety, and efficacy of drugs is distribution system . The distribution of drugs in any pharmacy service should follow guidelines for the distribution of drugs that kind to the quality of the drug can be maintained until a medicine in consumption by pasien.Kawi Jaya’s Pharmacy often experienced problems on number of drugs that are inappropriate and accuracy of the quantity of medicine of the quantity of medicine on card stock. This study aims to determine the distribution stage which includes drug compatibilty with stock cards,warehouse arrangement system, percentage of expired/damaged drugs, percentage of dead stock and the level of drug availability. Descriptive research design with retrospective data collection sheets and processed quantitatively with interviews with related parties. The data were then measured for efficiency using Depkes RI (2002) and indicator Pudjaningsih (1996). The showed that the compatibility of the drug with the stock card was not efficent with a match percentage of 72,6% below the comparative value of 100%, the warehouse arrangement system was in accordance with FIFO/FEFO 100%, the percentage of expired/damaged drugs is not appropriate namely 0,3%, the percentage of dead stock has not matched that is 4,13% above the comparative value of 0%, the level of drug availability is in accordance with minimum safety stock which is > 10 days.

 

ABSTRAK

Salah satu sistem pengelolaan obat yang penting untuk menjaga kualitas, keamanan, dan efikasi obat adalah sistem pendistribusian obat. Sistem ini hendaknya mengikuti pedoman Cara Distribusi Obat yang Baik untuk menjaga mutu obat.Apotek Kawijaya Pamulang sering mengalami permasalahan atas jumlah obat yang tidak sesuai dan ketepatan jumlah obat ketepatan jumlah obat pada kartu stok. Tujuan penelitian ini adalah melihat kerasionalan sistem distribusi obat yang meliputi kecocokan obat dengan kartu stok, sistem penataan gudang, persentase obat kadaluarsa/rusak, persentase stok mati dan tingkat ketersediaan obat. Penelitian ini termasuk dalam penelitian deskripti dengan data retrospektif. Data dikumpulkan menggunakan lembar pengumpul data dan diolah secara kuantitatif disertai wawancara pada pihak terkait. Data tersebut kemudian diukur efisiensinya menggunakan indikator Depkes RI (2002) dan Pudjaningsih (1996). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kecocokan obat dengan kartu stok belum efisien dengan persentase kecocokan 72,6% dibawah nilai pembandingnya yaitu 100%, sistem penataan gudang sudah sesuai FIFO/FEFO 100%, persentase obat kadaluarsa/rusak tidak sesuai yaitu 0,3%, persentase stok mati belum sesuai yaitu 4,1% diatas nilai pembandingnya yaitu 0%, tingkat ketersediaan obat sudah sesuai minimal safety stok yaitu >10 hari. Sebaiknya dilakukan penelitian lebih lanjut untuk mencari penyebab ketidaksesuaian sistem distribusi obat.


Keywords


Pengelolaan Obat; Distribusi Obat; Apotek Kawijaya

References


Amelia, Y., Albarda, A., & Trinovani, E. (2015). Sistem Informasi untuk Monitoring Distribusi Obat di Indonesia. Jurnal Edukasi Dan Penelitian Informatika (JEPIN), 1(1), 45–52. https://doi.org/10.26418/jp.v1i1.1014

Hartini, I. S., & Marchaban, M. (2017). Evaluasi Pelaksanaan Cara Distribusi Obat Yang Baik (Cdob) Pada Apotek Di Kecamatan Mlati Kabupaten Sleman Yogyakarta. Majalah Farmaseutik, 12(1), 394–398. Retrieved from https://journal.ugm.ac.id/majalahfarmaseutik/article/view/24133

Iqbal, M. J., Geer, M. I., & Dar, P. A. (2016). Medicines management in hospitals: A supply chain perspective. Systematic Reviews in Pharmacy, 8(1), 80–85. https://doi.org/10.5530/srp.2017.1.14

Sinen, Y., Astuty, W., & Sri, H. (2017). Evaluasi Penyimpanan Dan Pendistribusian Obat Di Pt. Unggul Jaya Cipta Usaha Manado. Jurnal Ilmiah Farmasi UNSRAT, 6(4), 1–9.

Departemen Kesehatan RI. (2014). Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1197/Menkes/SK/X/2004. Tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit. Jakarta.

Departemen Kesehatan RI. (2006). kebijakan Obat Nasional, 8, Departemen Kesehatan RI. Jakarta.

Heru Sasongko dkk. (2014). Evaluasi Distribusi dan Penggunaan Obat Paien Rawat Jalan Di Rumah Sakit Ortopedi. Universitas Gadjah Mada. Yogyakarta.

Mahmud Badaruddin. (2016). Gambaran Pengelolaan Persediaan Obat di Gudang Farmasi RSUD Kota Sekayu. Jurnal.

Nurul Qiyaam. (2016). Evaluasi Manajemen Penyimpanan Obat Di Gudang Obat Instalasi Farmasi RSUD dr. R. Soedjono Lombok Timur. Jurnal.

Pudjaningsih,D. (1996). Pengembangan Indikator Efisiensi Pengelolaan Obat di Farmasi RS. Program Pasca Sarjana. Fakultas Kedokteran. Universitas Gadjah Mada. Yogyakarta.

Peraturan Pemerintah RI. (2009). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 51 Tahun 2009 Tentang Pekerjaan Kefarmasian. Jakarta: Menteri Hukum dan HAM RI. Jakarta.

Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 35 tahun 2014 Tentang Standar Pelayanan kefarmasian Di Apotek. Jakarta.

Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 73 tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan Kefarmasian Di Apotek. Jakarta.

Quick.J.D. Rankin.J.R. Laing. R.O. O’Cornor.R.W. (2012). Hogerzeil. H.V. Dukes. M.N.G. Garnett. A.1997. Managing Drug Supply. Second edition. revised and expanded. 4.14.33. Kumarin Press. West Harford.

Soemantri, Anggiani, P. (2013). Evaluasi Pengelolaan Obat Di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Moewardi. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Surakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.52031/edj.v4i1.45

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Nurwulan Adi Ismaya, Christina Apnirosi Sitorus, Lela Kania Rahsa Puji, Tri Okta Ratnaningtyas, Nur Hasanah, fenita Purnamasari Indah

License URL: http://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0/

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang
Pajajaran Street Number 1 Pamulang,
South Tangerang City, Banten Province, Indonesia, 15417
Telephone: 021-74716128 / Handphone : 089529263441


Lisensi Creative Commons

Edu Dharma Journal: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat by the Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang is distributed under the Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0).
Based on the work at http://openjournal.wdh.ac.id/.