Analisis Caring Dan Komunikasi Terapeutik Dengan Kualitas Pelayanan Keperawatan

W Wahidin, Intan Fadlilatushifa, Bayu Seto Rindi Atmojo

Abstract


Background: Nursing services are an integral part of hospital health care, which has a very strategic position in an effort to improve the quality of consumer service that comes to the hospital. Objective: This study aims to find out whether there is a significant relationship between care and therapeutic communication with the quality of nursing services. Methods: This is a quantitative study with cross sectional design. The type of research used is a descriptive study where the study of descriptives methods aims to see a picture of phenomena occurring in a particular population. Results: The significance value of multiple regression statistical test results obtained p value less than 0.05 between care and therapeutic communication to the quality of nursing services is 0.006. Conclusion: There is a significant link between Caring and Nurses' Therapeutic Communication to the Quality of Nursing Services at RSUD Prembun.

Abstrak

Latar belakang : Pelayanan keperawatan merupakan bagian integral dari pelayanan kesehatan rumah sakit, yang mempunyai posisi sangat strategis dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan konsumen yang datang ke rumah sakit. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan yang signifikan antara caring dan komunikasi terapeutik dengan kualitas pelayanan keperawatan. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain cross sectional. Jenis penelitian yang digunakan yakni penelitian deskriptif dimana penelitian metode deskriptif bertujuan untuk melihat gambaran fenomena yang terjadi didalam suatu populasi tertentu Hasil: Nilai signifikansi hasil uji statistic multiple regresi didapatkan p value kurang dari 0,05 antara caring dan komunikasi terapeutik terhadap kualitas pelayanan keperawatan yaitu 0,006. Kesimpulan: Terdapat hubungan signifikan antara Caring dan Komunikasi Terapeutik Perawat terhadap Kualitas Pelayanan Keperawatan di RSUD Prembun.

 


Keywords


Caring; Komunikasi terapeutik; Kualitas pelayanan keperawatan

Full Text:

PDF

References


Aditya. (2022). Efektivitas Model Asuhan Keperawatan Profesional (Makp) Terhadap Kinerja Pelayanan Perawat. Journal Of The Japan Welding Society, 91(5), 328–341. Https://Doi.Org/10.2207/Jjws.91.328

Annisa, N. (2017). Hubungan Mutu Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Inap Kelas Iii Di Rumah Sakit Tk. Iv Madiun Tahun 2017. Stikes Bhakti Huasada Mulia Madiun.Skripsi, 1–157.

Artini, N. M., Praptil, N. K. G., & Putu, I. G. N. (2017). Hubungan Terapeutik Perawat-Pasien Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Pre Operasi. Community Of Publishing In Nursing (COPING), 5(3), 147–152. File:///C:/Users/HP/Downloads/51593-457-119935-2-10-20190803.Pdf

Emilyani, D. (2019). Pengaruh Terapi Kelompok Suportif Terhadap Kemandirian Pasien Skizofrenia Yang Mengalami Defisit Perawatan Diri Di Rumah Sakit Jiwa Propinsi Ntb.

Maria Agustha. (2021). Pengaruh Komunikasi Terapeutik Perawat Terhadap Kepuasan Lansia Di Upt Pstw Khusnul Khotimah Pekanbaru. 6.

Melisari. (2019). Perilaku Caring Perawat Dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan. Https://Osf.Io/Cx63g/

Ningsih, Y. (2020). Hubungan Perilaku Caring Perawat Dengan Tingkat Kepuasan Pasien Pengguna Jasa BPJS Di RS An-Nisa Tangerang Tahun 2020. Jurnal Health Sains, 1(4), 252–261. Https://Doi.Org/10.46799/Jhs.V1i4.44

Prasetyo Kusumo, M. (2017). Pengaruh Komunikasi Terapeutik Perawat Terhadap Kepuasan Pasien Di Rawat Jalan RSUD Jogja. Jurnal Medicoeticolegal Dan Manajemen Rumah Sakit 10.18196/Jmmr.2016, 6(1), 72–81. Https://Doi.Org/10.18196/Jmmr.6130

Pratiwi, R. D., & Pertiwi, D. S. (2018). Hubungan Komunikasi Terapeutik Dan Caring Rumah Sakit Umum Multazam Medika Bekasi Timur. Edudharma Journal, 2(2), 3–22.

Purwanto. (1994). Komunikasi Untuk Perawat. EGC. Https://Opac.Perpusnas.Go.Id/Detailopac.Aspx?Id=63095

Putri, I. M. I., & Ngasu, K. E. (2021). Literature Review : Hubungan Antara Caring Dan Komunikasi Terapeutik Dengan Kualitas Pelayanan Keperawatan. Jurnal Manajemen Retail Indonesia, 2(2), 157–164. Https://Doi.Org/10.33050/Jmari.V2i2.1660

Shiro, B. (2017). Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Dan Kepercayaan Pasien Rumah Sakit Umum Shanti Graha Buleleng. JAGADITHA:Jurnal Ekonomi & Bisnis, 3(1), 78–93. Https://Ejournal.Warmadewa.Ac.Id/Index.Php/Jagaditha

Siti Nurwahyuni. (2019). Pengaruh Beban Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Work Life Balance (Studi Kasus Pt. Telkom Indonesia Regional V). 7, 1–9.

WHO. (2020). Pelayanan kesehatan yang berkualitas. World Health Organization. https://www.who.int/es/news-room/fact-sheets/detail/quality-health-services

Yetty. (2017). Komunikasi Dalam Perspektif Teori Dan Praktik. Deepublish. https:__www.google.co.id_books_edition_Komunikasi_dalam_Perspektif_Teori_dan_Pr_U8hcDwAAQBAJ_hl=id_gbpv=1_dq=_22Yetty_Oktarina__Yudi_Abdullah_22_pg=PR4_printsec=frontcover?pg=PR4&dq=%22Yetty Oktarina%2C Yudi Abdullah%22




DOI: http://dx.doi.org/10.52031/edj.v7i2.610

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Wahidin Wahidin, Intan Fadlilatushifa, Bayu Seto Rindi Atmojo

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang
Pajajaran Street Number 1 Pamulang,
South Tangerang City, Banten Province, Indonesia, 15417
Telephone: 021-74716128 / Handphone : 089529263441


Lisensi Creative Commons

Edu Dharma Journal: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat by the Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Dharma Husada Tangerang is distributed under the Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0).
Based on the work at http://openjournal.wdh.ac.id/.