CARA MERAWAT PAYUDARA (BREASTCARE DAN PIJAT OKSITOSIN) PADA IBU PASCA PERSALINAN UNTUK MEMPERLANCAR PRODUKSI ASI DI PUSKESMAS PONDOK AREN
Abstract
ABSTRACT
Breast milk is the best nutrition for babies, WHO recommends exclusive breastfeeding. A survey in Indonesia reported that 38% of mothers stopped breastfeeding due to lack of breast milk production so they took steps to stop breastfeeding and replace it with formula milk. One effort to facilitate breast milk production is by carrying out breast care (breast care and oxytocin massage) which can maintain breast cleanliness and stimulate the release of the hormone oxytocin to maintain breast milk production. For this reason, STIKes WDH collaborated with the Pondok Aren Community Health Center to hold community service on Wednesday, October 25 2023 at 09.00 WIB, the location of the activity was in the Pondok Aren Community Health Center hall, attended by 12 postpartum mothers. The method used is a demonstration of how to care for breasts (breastcare and oxytocin massage) for postpartum mothers to facilitate breast milk production. The props used are breast models, laptops and LED TVs. This activity is expected to provide increased knowledge for postpartum mothers about how to care for their breasts and support exclusive breastfeeding programs.
ABSTRAK
ASI merupakan nutrisi terbaik untuk bayi, WHO merekomendasikan pemberian ASI eksklusif. Survei di Indonesia melaporkan bahwa 38% ibu berhenti memberikan ASI karena kurangnya produksi ASI sehingga mengambil langkah berhenti menyusui dan mengganti dengan susu formula. Salah satu upaya untuk memperlancar produksi ASI yaitu dengan melakukan perawatan payudara (breastcare dan pijat oksitosin) yang dapat memelihara kebersihan payudara dan merangsang pelepasan hormon oksitosin untuk mempertahankan produksi ASI. Oleh karna itu STIKes WDH bekerjasama dengan Puskesmas Pondok Aren menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat pada hari Rabu, 25 Oktober 2023 pukul 09.00 WIB, lokasi kegiatan di aula Puskesmas Pondok Aren dengan dihadiri 12 ibu pasca persalinan. Metode yang digunakan berupa penyuluhan demonstrasi bagaimana cara merawat payudara (breastcare dan pijat oksitosin) pada ibu pasca persalinan untuk memperlancar produksi ASI. Alat peraga yang digunakan adalah breast model, laptop dan TV LED. Kegiatan ini diharapkan dapat memberikan peningkatan pengetahuan bagi ibu pasca persalinan tentang bagaimana cara merawat payudara dan mendukung program ASI eksklusif.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Indonesian Health Ministry. Indonesian Health Profile. Jakarta. 2017.
Hesti, KY., Pramono, N., Wahyuni, S., et al. Effect Of Combination of Breastcare and Oxytocin Massage on Breast Milk Secretion In Postpartum Mothers. Belitung Nurse J. 2017; 3:784-90.
Muayah., Seftiyaningtyas, WN., Herlina, L., Sari, DN., Efektivitas Pijat Oksitosin Terhadap Produksi Air Susu Ibu Pada Ibu Post Partum. J Edu Dharma. 2023;7(1):12-18.
Rahmi, J., Romlah, SN., Ramadhina, AR., Sari, IP. Pengaruh Perawatan Payudara Terhadap Kelancaran ASI Dan Tingkat Kecemasan Pada Ibu Nifas. J Edu Masda. 2020; 4(1):49-55.
The United Nations International Children’s Fund (Unicef). Word Breastfeeding Massage. Word Health Organization (WHO).
DOI: http://dx.doi.org/10.52031/jam.v4i2.707
Refbacks
- There are currently no refbacks.